Apa Arti Bendera One Piece yang Viral Jelang 17 Agustus 2025
RilNews — Menjelang perayaan Hari Kemerdekaan RI ke-80 pada 17 Agustus, fenomena unik mengguncang media sosial Indonesia: masyarakat ramai-ramai mengibarkan bendera One Piece. Bendera hitam berlambang tengkorak bertopi jerami ini bukan sekadar tren pop culture, melainkan menyimpan makna perlawanan dan kebebasan. Fenomena Viral Jelang 17 Agustus Selama sebulan terakhir, seniman, mahasiswa, dan aktivis di berbagai…